Penggemar permainan aksi yang ditambahkan dengan sedikit pola permaiman RPG, pastinya tidak asing dengan aplikasi yang satu ini. Sesuai dengan namanya, pengguna dapat melihat bahwa karakter yang dimunculkan dalam aplikasiTiny Guardians keluaran Kurechii ini memang berukuran mini. Namun, ukuran kecil ini menambahkan kesan imut pada permainan Tiny Guardians. Pengguna akan tau arti dari judul aplikasi yang dihargai sebesar Rp. 45.000,- oleh GooglePlay ini setelah mereka mengunduhnya.
Begitu pemain mengunduh dan menjalankan Tiny Guardians, permainan akan memberi karakter kemudian akan ditampilkan sederet penjelasan mengenai apa saja yang bisa pengguna lakukan dalam permainan ini. Karakter ini akan menjadi karakter utama bagi pemain. Yang harus pemain lakukan adalah menjaga karakter ini agar tetap bertahan dari jangkauan musuh. Di bagian ujung jalan, terdapat sebuah lingkaran berwarna. Tujuan permainan ini adalah membawa karakter sampai ke titik tersebut. Di bagian kanan bawah terdapat beberapa kartu yang berguna untuk menempatkan pelindung bagi si karakter utama pemain. Apabila kartu ini menyalah atau dalam keadaan aktif, pemain bisa mengambil kartu dan menempatkannya di sekitar karakter. Nantinya akan muncul karakter baru yang bersifat sebagai pelindung.
Karakter yang berasal dari kartu ini memiliki kekuatan berbeda-beda. Ada yang bisa melakukan serangan dengan cepat, ada juga yang memiliki kekuatan super sehingga membunuh musuh dengan lemparan senjata. Musuh yang ada dalam permainan ini berupa binatang yang akan menghampiri pemain dari arah atas atau bawah. Pemain harus sigap melakukan pertahanan jika musuh tiba-tiba datang secara bersamaan. Para penjaga karakter atau guardians ini bisa diarahkan sesuai dengan keinginan pemain. Pemain tinggal melakukan tarikan dari arah karakter yang mereka maksud ke tempat yang sesuai dugaan pemain bisa menghancurkan musuh.
Karakter yang ada dalam permainan Tiny Guardians banyak ditemui di dalam komik atau buku-buku Jepang. Hal ini membuat mereka yang menyukai permainan serupa akan kembali hanyut dalam keseruan bermain Tiny Guardians. Aplikasi yang tidak berbeda jauh dengan Tiny Guardians adalahBloons TD 5, Block Fortress: War, atau Pocket Harvest.
Features
- TD without towers, a refreshing take on this strategy genre.
- 12 guardian classes (with 4 upgradable levels each) are available.
- Over 40 diverse enemy types, come up with different strategies to defeat them.
- Exciting and unique boss fights and special events in certain levels.
- Each level has a Story and Challenge Mode, each with three difficulties.
- Achievements are integrated with the Google Play services to store all your accomplishments.
- Gorgeously illustrated cards to summon guardians. Collect them all!
- All the above allow for plenty of strategies!
How To Install ?
- Install APK
- Copy Folder ‘com.kurechii.tinyguardians’ ke sdcard/Android/obb
- Jalankan Gamenya
Download Link
Tiny Guardians v1.1.2 Cracked Apk (20.2 MB) | MirrorTiny Guardians v1.1.2 Mod Apk (20.2 MB) | MirrorTiny Guardians v1.1.0.6 obb (188.6 MB) | Mirror
Old
Tiny Guardians v1.1.0.6 Cracked Apk (20.2 MB) | MirrorTiny Guardians v1.1.0.6 Cracked obb (188.6 MB) | MirrorTiny Guardians v1.0.4 APK + OBB (183.84 MB) | Mirror
0 comments: